Pengabdian Masyarakat

  • 1996.  Evaluasi Analisa Keadaan Daerah Propinsi Jawa Tengah dalam rangka Penyusunan Program Kerja Tahun 1997.
  • 1996. Penyuluhan Bimbingan Teknis dan Pelatihan Bagi Masyarakat di Kecamatan Secang – Magelang, dan Kecamatan Kedung – Jepara, Jawa Tengah.
  • 2008. Identifikasi Morfologi  Kawasan  Pinggir  Kota  Semarang.
  • 2008. Identifikasi Morfologi Sepanjang Kali Semarang.
  • 2008. Identifikasi Perancangan Kota Pada Koridor Pusat Kota Semarang.
  • 2008. Pembangunan Masjid Itikaf Baitul Izzah, Kelurahan Kembangarum, Kecamatan Mranggen, Demak.
  • 2008. Penyusunan Desain  dan Manajemen Pengelolaan Kawasan Spesifik di Kota Semarang Berdasarkan Konsep City Marketing.
  • 2008.Penyusunan Desain  dan  Manajemen  Pengelolaan  Transportasi  Kota  Semarang  Berdasar  Konsep Transit Oriented Development.
  • 2008.Penyusunan Profil Kelurahan Gedawang, Banyumanik Semarang.
  • 2008. Perancangan Lingkungan Pasar Kota Semarang.
  • 2008. Perancangan Ruang Terbuka Publik di Kota Semarang.
  • 2010. Konservasi Sumber Daya Air Bersih di Kelurahan Gedawang dengan Melakukan Pelatihan Pembuatan Lubang   Resapan   Biopori.
  • 2011. Menuju Kampus   Ramah  Lingkungan  dengan  Praktek  Penggunaan  sepeda  ke  Kampus  Bagi Mahasiswa.
  • 2011. Pemanfaatan Lahan  Sempit  Lingkungan  Perumahan  di  Kelurahan  Tembalang  dengan  Pola  Tanam Vertikultur.
  • 2011. Penanggulangan  Keberadaan  Air  Tanah  di  Kelurahan  Sumurboto  dengan  Melakukan Pelatihan   Pembuatan  Lubang  Resapan  Biopori.
  • 2011. Healthy City Kota Semarang, Integrated Physical and Environment for healthy communities.
  • 2012. Healthy city (People and activity) Heal Semarang Health, Equal, Active, dan Livable (HEAL).
  • 2012. Perancangan dan Pembangunan Agroturism yang Terintegrasi di Kabupaten Demak.
  • 2012. Perancangan dan Pembangunan Kawasan Pinggiran Kota di Kabupaten Demak.
  • 2012. Profil pelestarian permukiman senjoyo Kota semarang.
  • 2012. Kegiatan Forum Group Discussion (FGD) Program pembangunan perumahan susun
    Bagi para pekerja informal di kampung sumeneban sebagai usaha urban regeneration Lingkungan pusat kota semarang.
  • 2013. Desain Pengembangan Kawasan Wisata Pesisir Di Kawasan Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Morodemak Di Kabupaten Demak.